ptv3000

Presentasi dengan Android menggunakan PTV3000 sangat “praktis”, tanpa perlu lagi bawa notebook. Tinggal bawa Android dan Netgear PTV3000. Tapi tidak semua Android dapat digunakan, syaratnya Android anda harus sudah support miracast / wifi display, salah satunya Android yang support adalah Andromax V, produk dari smart.

Tapi PTV3000, outputnya HDMI, dan tidak semua OHP proyektor punya port HDMI.  Biasanya OHP proyektor hanya punya port VGA/RGB.

Beberapa produk converter HDMI to VGA/RGB tidak bisa digunakan. Ada yang bisa digunakan tapi harganya rata-rata 500 ribuan. Lha kemarin setelah putar-putar di kota Surabaya akhirnya ketemulah produk seperti gambar diatas.

Dan hebatnya adaptor netgear PTV3000 bisa dilepas, dan digunakan untuk memberi catu daya ke converter HDMI ke VGA/RGB (lihat gambar diatas).

netgear_01netgear_02

4 responses to “Presentasi Android dg Netgear PTV3000”

  1. […] Apakah bisa disambungkan dengan LCD projector yang tidak support port HDMI? Tenang, jawabannya bisa. Tentunya harus ada tambahan alat. Review tentang ini, dapat dilihat ditautan berikut: https://setijoagus.wordpress.com/2013/09/06/presentasi-android-dg-netgear-ptv3000/ […]

  2. Salam,
    Mas, kalo pakai Samsung Galaxy Tab 7 inch tapi ngga ada screen mirroringnya, bagaimana…tetep bisa presentasi, ngga?

    1. apakah samsung galaxy tab 7 ada fasilitas screen mirroring ?
      kalau nggak ada tidak bisa

Leave a comment

Trending